Sabtu, 19 Januari 2019

suara dan kata

Diposting oleh fuyuhanacherry di 13.31


aku tidak mengerti kenapa banyak orang menganggap suara nasal itu tidak bagus dan tidak pantas

padahal segala teknik pasti ada bagusnya; itulah mengapa disebut teknik, 'kan?

tidak semua hal bagus bisa dilakukan dengan cara yang sama

suara nasal yang mereka benci, bisa jadi suara-suara yang selama ini menopang jiwa-jiwa yang rapuh

seperti kata-kata yang mereka anggap basi,

sampah,

bullshit,

akan jadi menenangkan bagi jiwa-jiwa yang butuh mendengarnya

komentar akan tetap menjadi komentar

karena faktanya, semua hal tidak akan pernah menemui satu makna yang pasti

0 komentar:

Posting Komentar

 

home sweet dream Template by Ipietoon Blogger Template | Gadget Review